Kadisos Inhil Temui Bocah yang Tetangkan 'Ngelem' oleh Satpol PP

 

Inhiltoday.com-Wakil Bupati Indragiri Hilir (Inhil), Syamsuddin Uti bersama Kepala Dinas Sosial Inhil, Djamillah mengunjungi anak dibawah umur yang tertangkap sedang 'ngelem' kambing oleh Satpol PP Inhil.

Anak-anak tersebut selanjutnya diserahkan ke Dinas Sosial Inhil untuk dicari keberadaan orangtuanya dan selanjutnya diberikan pembinaan.

Kepala Dinas Sosial Kabupaten Indragiri Hilir, Dra. Hj Djamilah, MM melalui Kepala Bidang Rehabilitasi Sosial, Hj Nuraini, SE menjelaskan mereka ditertibkan dan dianggap meresahkan masyarakat.

"Guna menertibkan gelandang dan pengemis yang selama ini meresahkan masyarakat, setelah kita liat kondisinya mereka masih sangup untuk berkerja, misalkan berkerja di rumah tangga," ujar wanita yang akrab disapa Oma ini,

0 Response to "Kadisos Inhil Temui Bocah yang Tetangkan 'Ngelem' oleh Satpol PP"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

Memuat...